oleh :
dunia unik
Pada akhir tahun 2011 ini, Nokia merilis smartphone canggih yang memiliki ukuran layar 3.7 inchi. Nokia yang dulunya mengandalkan symbiannya kini telah beralih ke smartphone canggih dengan Microsoft Windows Phone 7.5 yang mendukung munculnya Nokia Lumia 710. Berikut ini akan diberikan review Nokia Lumia 710.
Sebelum anda memutuskan untuk membeli handphone Nokia Lumia 710 ini, sebaiknya anda mencari tahu terlebih dahulu mengenai review Nokia Lumia 710. Hal ini dilakukan agar nantinya anda tidak kecewa dengan beberapa kelebihan dan kekurangan yang diberikan.
Mengetahui review Nokia Lumia 710 juga bermaksud agar anda terlebih dahulu sedikit faham mengenai barang yang akan anda beli. Di bawah ini merupakan sedikit penjelasan mengenai kekurangan dan kelebihan Nokia Lumia 710.
Kelebihan Nokia Lumia 710
• prosesor sudah mencapai 1.4 Ghz
• kapasitas RAM sudah besar 512 MB
Kekurangan Nokia Lumia 710
• jika anda membeliproduk ini, sepertinya anda harus rela mengorbankan SIMcard untuk dipotong, karena handset ini menggunakan microSIMCard
• tidak tersedianya slot micro SD
Dengan sedikiet uraian mengenai penjelasan kelebihan dan kekurangan dalam review Nokia Lumia 710 setidaknya anda sudah memiliki bayangan mengenai produk dari Nokia ini. Sekedar info tambahan bahwa kamera dari Nokia Lumia 710 sudah mencapai 5 megapixel dengan protection corning gorlla glas serta dilengkapi dengan multitouch.
Jika anda berminat membelinya, harga yang ditawarkan untuk Nokia Lumia 710 ini yaitu Rp. 2.500.000.
Title :
review Nokia Lumia 710
Description oleh :
dunia unik, Pada akhir tahun 2011 ini, Nokia merilis smartphone canggih yang memiliki ukuran layar 3.7 inchi. Nokia yang dulunya mengandalkan symbiannya...